Tuesday, May 5, 2009

TIRE GUARD



Apa saja keuntungan yang didapat dari penggunaan TIRE GUARD ?



- Dapat melindungi ban dari kebocoran tertusuk paku & benda tajam.
- Paku atau benda tajam yang tertancap pada ban dapat langsung dicabut dan lubang tertutup secara otomatis (Automatic Sealant)
- Dapat langsung diisikan pada ban yang sudah terlanjur kempes terkena paku, dan segera bisa langsung diisi angin tanpa harus menambal atau ganti ban.
- Melindungi ban secara maksimal terhadap tebaran paku atau benda tajam di jalan raya, termasuk modus kejahatan “Tebar Paku”.
- Menjaga kelembaban ban, sehingga tidak mudah panas.
- Dapat menghemat pengeluaran untuk menambal ban atau pembelian ban baru.
- Dapat diisikan langsung ke ban yang sudah bocor di jalan (kempes) tanpa harus ditambal secara manual, tetapi cukup langsung diisi angin. (catatan : hal ini akan berhasil baik jika kebocoran bukan berasal dari pangkal pentil yang sobek atau ban yang pecah atau meletus).

Banyangkan berapa uang yang ada hemat bila menggunakan Tire Guard:
Satu botol tire Guard Rp 45.000 harga naik jadi Rp. 45.000 mulai 12 Mei.
Untuk Motor Ban depan-belakang Rp 90.000.
Tire Guard awet hingga 1-2 tahun.
Ambil Asumsi 1 tahun(12 bulan),
Rp 90.000 : 12 bulan= kurang lebih Rp 7.500 bulan.

Bandingkan dengan nambal ban tiap kali bocor.
berkisar antara 5 hingga 10rb.
Ban dalam yang sudah 3 hingga 4 kali ditambal harus ganti ban dalam antara 30rb hingga 40 rb.


TIRE GUARD® produksi lokal . Jadi turut membantu mensejahterakan bangsa sendiri
bisa cek di SINI

Terbukti..!!! Masuk Motor Plus

Petunjuk Pemakainnya Tire Guard


Jika TIRE GUARD® sudah dimasukan ke dalam ban (tube/tubeless) melalui lubang pengisian angin (pentil), maka setelah dijalankan kira2 3-5 km, akan melumasi bagian dalam ban dan membentuk sebuah lapisan yang melindungi ban dari dalam.

Ketika roda kendaraan kita melintas sesuatu yang tajam hingga ada angin yang menerobos keluar secara tiba-tiba, maka karena gaya sentrifugal dari rotasi ban yang berputar akan mendorong TIRE GUARD® ke bagian lubang hingga membentuk flokulan yang secara spontan menutup kebocoran.

Flokulan yang terbentuk akan semakin kuat seiring dengan adanya gaya sentrifugal dan sentripetal, ditambah dengan tekanan angin dalam ban yang fluktuatif akibat roda berjalan di permukaan jalan yang tidak rata.

Proses penutupan lubang kebocoran ini berlangsung dalam waktu cepat dan sangat sedikit angin yang terbuang selama proses ini. Dalam kondisi kendaraan berjalan lubang akan tertutup sempurna dalam waktu kurang dari 3 detik aja !

Tips Pemakaian

Segera cabut paku atau benda tajam yang tertancap pada ban dan posisikan bagian
yang terkena paku di bawah.
· Saat mencabut paku, goyangkan paku perlahan-lahan sambil ditarik. Jika masih
ada kebocoran, putar roda beberapa kali perlahan-lahan sambil sesekali lubang
yang bocor dipukul atau diketuk dengan palu (pemukul), setelah itu kendaraan
dijalankan minimal 1-2 km.
· Sebaiknya cabut paku pada saat akan melakukan perjalanan, agar proses
penyumbatan berlangsung lebih sempurna karena flokulan akan terbentuk
semakin kuat seiring dengan adanya gaya sentrifugal dan sentripetal, ditambah
dengan tekanan angin dalam ban yang fluktuatif dalam waktu tersebut.
· TIRE GUARD® tidak dapat berfungsi secara maksimal jika ban dalam kondisi
sobek besar setelah terkena paku atau benda tajam.
· TIRE GUARD® tidak dapat berfungsi secara maksimal jika kebocoran berasal dari
posisi samping atas, sobek di bagian pentil atau bagian atas lainnya (sekitar velg).
· Pemakaian pada ban yang sebelumnya pernah ditambal namun kurang sempurna,
dapat menimbulkan efek kapilaritas, sehingga flokulan yang terbentuk tidak
sempurna.
· Jika beberapa waktu (jam - hari) terjadi penurunan tekanan angin pada ban, segera
lah tambah angin. Hal ini mungkin terjadi karena proses flokulasi belum terbentuk
sempurna karena berbagai kondisi. Namun demikian, jangan khawatir karena
kasus seperti ini jarang terjadi dan penurunan tekanan angin berlangsung aangat
lambat, jadi anda punya banyak waktu untuk mencari tempat pengisian angin.
· TIRE GUARD® dapat diisikan langsung ke ban yang sudah bocor di jalan
(kempes) tanpa harus ditambal secara manual, tetapi cukup langsung diisi angin.
(catatan : hal ini akan berhasil baik jika kebocoran bukan berasal dari pangkal
pentil yang sobek atau ban yang pecah (meletus)

Cara Kerja Tire Guard

Jika TIRE GUARD® sudah dimasukan ke dalam ban (tube/tubeless) melalui lubang
pengisian angin (lubang pentil), maka setelah dijalankan kira-kira 3-5 km, akan
melumasi bagian dalam ban dan membentuk lapisan yang melindungi ban dari dalam.
Ketika roda kendaraan kita melindas sesuatu yang tajam hingga bocor, maka gaya
centrifugal dari rotasi ban yang berputar akan mendorong cairan TIRE GUARD® ke
bagian lubang hingga membentuk flokulan yang secara spontan menutup kebocoran
tersebut.
4
Flokulan yang terbentuk akan semakin kuat seiring dengan adanya gaya sentrifugal
dan sentripetal, ditambah dengan tekanan angin dalam ban yang fluktuatif akibat roda
berjalan di permukaan jalan yang tidak rata.
Proses penutupan lubang kebocoran ini berlangsung dalam waktu cepat dan sangat
sedikit angin yang terbuang dalam proses ini. Dalam kondisi kendaraan berjalan,
lubang akan tertutup sempurna dalam waktu kurang dari 3 detik.

Spesifikasi Tire Guard




Kemasan :
· Kotak Kertas Ukuran 5 x 5 x 15 cm
· Botol dengan volume 1 botol = 200 ml
· 1 Dus berisi 25 botol
Kelengkapan Isi (tiap kemasan 1 botol) :
· 1 buah selang pengisian
· 1 logam pembuka tutup pentil
· 1 lembar petunjuk pemakaian
Karakteristik bahan TIRE GUARD® :
· Tidak mudah terbakar
· pH pada saat pengemasan 7-8
· Stabil pada segala temperatur di dalam ban
· Beracun jika masuk dalam saluran pencernaan
· Larut dalam air dan mudah terurai di alam
· Sekalipun tidak berbahaya jika terkena kulit, sebaiknya langsung dibilas
dengan air dan sabun
· Cepat bereaksi membentuk flokulan menutup bagian ban yang berlubang
Ukuran Pemakaian :
· Sepeda 1/2 botol (100 ml) per ban
o Rim Sizes (inch) : 8, 10, 12, 13, 14, 15, 17, 18, 19, 20, 21, 22, 23, 24, 26 & 28.
o Section Width dan Sidewall Aspect Ratio : Semua Ukuran
· Sepeda Motor 1 botol (200 ml) per ban
o Rim Sizes (inch) : 8, 10, 12, 13, 14, 15, 17, 18, 19, 20 dan 21
o Section Width dan Sidewall Aspect Ratio : Semua Ukuran
· Mobil 2 botol (400 ml) per ban
o Rim Sizes (inch) : 8, 10, 12, 13, 14, 15 dan 16
o Section Width dan Sidewall Aspect Ratio : Maksimal 80%

Sunday, May 3, 2009

TIRE GUARD (MEMBUAT BAN TIDAK BOCOR JIKA TERTUSUK PAKU/BENDA TAJAM)



TIRE GUARD adalah sebuah formula yang didesain secara khusus untuk melindungi ban kendaraan agar tidak kempis jika tertusuk paku atau benda tajam lainnya pada saat ban sedang berputar, baik dalam kecepatan rendah maupun tinggi.

TIRE GUARD® menjaga ban tidak kempis dalam waktu yang lama* tanpa perlu menambal bagian yang tertusuk, dan dapat diaplikasikan baik pada ban dalam maupun ban tubeles.

TIRE GUARD® dengan aman melindungi ban walaupun tertusuk beberapa kali* tanpa harus mengganti atau menambalnya, kecuali ban tersebut sobek / meletus.

APAKAH PELINDUNG BAN, PENJAGA BAN, ATAU PENYEGEL BAN?

TIRE GUARD® adalah suatu campuran rangkap rumit suatu ramuan tak beracun yang ketika dicampur memiliki semua sifat zat padat, membuatnya awet dan kental dalam status gel.

TIRE GUARD® memperbaiki kebocoran ban karena tusukan benda tajam dan sejenisnya secara segera begitu tekanan gas didalam ban menekan bahan penyegel ban ke bagian luka ban, sehingga memberikan perbaikan seketika atau instan dan juga permanen.

TIRE GUARD®, sekali dimasukkan kedalam ban, ia akan tetap dalam status gel, dan tinggal menetap dalam ban sepanjang kehidupan ban tsb.

TIRE GUARD® akan segera menutup luka begitu suatu tembusan terjadi bagaikan ribuan serat saling-mengunci bereaksi secara seketika menyegel area sekitar bocoran sehingga mencegah udara atau gas keluar dari ban.

TIRE GUARD® mencegah ban kempes dan bocor dan sangat bermanfaat untuk kehidupan ban karena ia menjaga tekanan ban selalu tetap, membuat ban lebih awet, dan sudah tentu membuat irit konsumsi bahanbakar kendaraan bermotor.

TAK MENGGANGGU KESEIMBANGAN DAN KESTABILAN BAN

Bahan penyegel ban tak mempengaruhi keseimbangan ban, karena ia dimasukkan secara profesional dalam kuantitas tepat dan merata. Agar meyakinkan, dianjurkan agar keseimbangan ban disetel sebaik mungkin sebelum penyegel ban dimasukkan kedalam ban.


TAK MEMPENGARUHI JAMINAN BAN DAN RODA

Penggunaan penyegel ban tak akan mempengaruhi jaminan pabrikan ban atau roda.


AMAN DAN RAMAH BAGI LINGKUNGAN HIDUP

Ramuan bahan penyegel ban adalah tak berbahaya, tak beracun, dan bisa diuraikan secara alami oleh makhluk hidup, bisa didaur-ulang, larut dalam air dan sehingga bisa dibersihkan dengan air. Hal ini memungkin ban bekas untuk digunakan kembali melalui proses vulkanisir dan semacamnya.

MENGAPA Harus TIRE GUARD?

Ada beberapa merek pelindung ban sejenis di pasaran, Slime, Ride-On, Jet One, Tyre Protector, Tyre Seal, Tyre Guard, dlsb. Tyre Guard Automatic Sealant adalah salah satu produk andalan dan unggulan terkemuka, telah teruji selama tahunan, dan belum pernah ada keluhan dari para pemakainya, dan yang terpenting adalah bahwa bisa diperoleh di Indonesia, dengan harga murah terjangkau.

Isi: 200 ml/botol. Berat: 200 gr/botol neto, 250 gr/botol bruto.
1 dus = 25 botol, 5.000 ml, 6.250 gr (6,25 kg).

Kuantitas pemakaian per ban:

* Sepeda angin: 100 ml atau 100 gr neto.

* ban sepeda motor: 200 ml atau 200 gr neto.

* ban mobil pribadi: 400 ml atau 400 gr neto.

* ban mobil angkutan umum, kendaraan industri, pesawat terbang: 600 ml, 800 ml, atau lebih, bergantung ukuran ban.

* non-ban, bahan karet berisi udara lainnya: bergantung ukuran.

Untuk ban sepeda motor, Tire Guard 200 ml 200 gr neto per botol, bisa digunakan hingga ban tubeless dengan ukuran lebar tapak 200 mm dan tahan hingga lebih 2 tahun, bergantung pemakaian, bahkan seumur hidup ban, sampai tapak botak.

Harga Perkenalan cuman Rp. 40.000/botol melindungi Anda dari modus kejahatan